Friday 4 April 2014

cara mengganti wallpaper di windows media player

wallpaper WMP (2)

Hai Sobat jufrikablog kali ini saya akan membagikan software sekaligus tutorial bagaimana cara mengganti Wallpaper Di Windows Media Player? Dengan Gambar sesuai dengan keinginan kita. Langsung saja berikut caranya


  1. Download Softwarenya disini [DOWNLOAD]

  2. Ekstak dan buka programnya

  3. Lihat disana ada 3 Pilihan
    wallpaper WMP
    Replace --> Untuk Mengganti Latar WMP dengan gambar pilihan kita.
    Replace With Wallpaper --> Yang Artinya Untuk Mengganti Latar WMP sesuai dengan Wallpaper Desktop Kita.
    Restore--> Untuk Mengembalikan Latar/Wallapaer WMP ke default nya.

  4. Buka Windows Media Player Sobat dan lihat hasilnya.



Gimana Mudah kan sobat artikel "cara mengganti wallpaper di windows media player" jufrikablog ? :D



So stay tune ya untuk tips trik dari jufrikablog selajutnya :)

No comments:

Post a Comment