Showing posts sorted by relevance for query arduino-timer. Sort by date Show all posts
Showing posts sorted by relevance for query arduino-timer. Sort by date Show all posts

Monday 18 May 2015

Menghidupkan 3 Buah Lampu Arduino dengan Compiler C#


Hai sobat jurikablog sebenarnya pengiriman data melalui serial port sangat sederhana, cukup menggunakan method Write dengan parameter berupa string yang ingin dikirim. disini jufrikablog mencontohkan jika sobat ingin membuat program compile untuk mematikan dan menghidupkan lampu pada arduino dengan simple


1. Alat dan bahan
    3 Buah software : arduino simulator / memakai proteus isis , virtual port setting , dan sharpdevelop atau visual studio c#
2. buat program compiler nya dengan design yang akan jadi seperti ini (komponen : button , serialport, timer, label, textbox)


3. lalu masukan program ini ke tombol send
    serialPort1.Write(textBox1.text);
4.dan pada button on  setting seperti ini (contoh pada button on untuk lampu led 1 memakai karakter 'a')
   Button2.Enabled = false;
   Button5.Enabled = true;
   serialPort.Write('a'); // lihat karakter a di arduino untuk menghidupkan lampu led a
dan pada button off kebalikannya (false dan truenya) dan sesuaikan pembacaan karaternya
  
5. pada void main formnya kita setting serial port open terlebih dahulu
    serialPort1.Open();
6. atur timer menjadi 500 ms dan ubah dari false jadi true
 
dan juga pada serialport atur com yang akan digunakan (misal com1)

7. pada program arduino buat seperti ini
int LEDA=13;
int LEDB=12;
int LEDC=8;


void setup()
{
 Serial.begin(9600);
 pinMode(LEDA,OUTPUT);
 pinMode(LEDB,OUTPUT);
 pinMode(LEDC,OUTPUT);

}

void loop()
{
 if (Serial.available())
{
  char inChar = (char)Serial.read();
  if(inChar=='a')digitalWrite(LEDA,1);
  else if (inChar=='b')digitalWrite(LEDB,1);
  else if (inChar=='c')digitalWrite(LEDC,1);
  else if (inChar=='d')digitalWrite(LEDA,0);
  else if (inChar=='e')digitalWrite(LEDB,0);
  else if (inChar=='f')digitalWrite(LEDC,0);
  else {
    digitalWrite(LEDA,0);
    digitalWrite(LEDB,0);
    digitalWrite(LEDC,0);
  }
}

}

8. Masukan program tersebut ke dalam rangkaian arduino tadi dengan cara seperti digambar
9. Setelah sukses setting com nya di db 9 nya (contoh com 3) dan baud rate 9600
10. lalu jalankan program di c# dan simulasi arduino nya cek video berikut sob :D
note : untuk menghubungkan virtual port bisa di setting dengan software virtual port bisa download disini

Serial transmit c#

hai sobat jufrikablog seperti biasa setiap seminggu sekali jufrikablog akan memposting tentang c# selama pelajaran c# di kuliahan ada :D . Sekilas tentang serial transmit intinya adalah mengirim dan menerima data dengan serial port dengan method write dengan parameter berupa string yang ingin dikirim. Nah untuk lebih paham mari kita buat aplikasi chat dengan serialport

1.  Buat solution baru. dan sesuaikan dengan desain di bawah

2. masukan komponen serialport dan timer
3. pada event form load maka kita buka dahulu serial portnya dengan mengetikan seperti ini
   serialPort1.Open();
4. lalu pada tombol kirim kita buat seperti ini
  serialPort1.Write(textBox1.Text);
5. lalu pada timer kita setting pembacaannya menjadi 500 ms dan visiblenya dari false ke true
6. Double click untuk timer. Ketikkan statemen di bawah ini di dalam fungsi TimerTick :

if (serialPort1.BytesToRead != 0) // maksudnya kita kondisikan bahwa jika kondisi bye tidak 0 baru menulis
{
textBox2.Text = serialPort1.ReadExisting(); // membaca dari serial port yang diterima
 }

7.Buka hyperterminal, kemudian amati data yang tampil pada hyperterminal saat anda mengirim data. (jangan lupa setting com dan baudaratenya sob)

8. Buka Arduino.exe.
9.  Ketikkan program dibawah ini pada Arduino IDE.

10. compile dan upload ke arduino dan coba kirim karater khusus sesuai program yaitu a
dan lihat led akan hidup dan coba karater lainya :D

sekian 10 langkah tutorial kali ini sob semoga bermanfaat :)