Hai sobat jufrikablog, windows update yang biasa sering kita lakukan adalah menggunakan proses update melalui GUI , Namun apabila sobat mengalami masalah update seperti gagal update, bahkan parahnya cek update saja tidak bisa , Maka cara ini mungkin dapat menjadi solusi buat sobat yang mengalami gagal update Yaitu dengan menggunakan WindowsPowerShell. Langsung saja simak tutorialnya
Sebelum menggunakan powershell, mungkin sobat bisa mencoba cara Standar Penanganan Masalah Windows Update berikut :
- Jalankan Disk Clean Up.
- Klick Clean Up System File, dan OK
- Reboot Komputer
- Lalu cek update lagi
Apabila masih gagal maka berikut langkah update via WindowsPowerShell
- Koneksikan Internet
- Download PS Script (Download Disini)
- Extract module file nya lalu pindahkan folder PSWindowsUpdate ke
%WINDIR%\System32\WindowsPowerShell\v1.0\Modules (tulis di eksplorer). - Buka PowerShell as Admin (Start->Search->ketik PowerShell->Klick Kanan Windows PowerShell - run as administrator)
- Ketik ini
Set-ExecutionPolicy RemoteSigned
Import-Module PSWindowsUpdate - Lalu cek update dengan menulis ini
Get-WUList - Lalu install update dengan menulis ini
Get-WUInstall
contoh lengkapnya seperti ini
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 |
|
- Terakir Periksa Update History
tadaa anda telah berhasil melakukan windows updarte memalui powershell gmna gampang kan sobat jufrikablog? :D
No comments:
Post a Comment