Wednesday 29 January 2014

Membuat Costum Recovery Image untuk Refresh dan reset di windows 8 dan 8.1

Screenshot (218)
Kali ini jufrikablog akan memberikan tutorial cara membuat custom recovery image untuk refresh di Windows 8 / 8.1. Costum recovery image ini dapat kamu buat berkali kali setiap melakukan update, jadi ketika kamu menggunakan fitur refresh windows kamu tidak perlu mendownload update lagi. Setiap kali kamu membuat recovery image baru, recovery image tersebut akan digunakan sebagai default sebagai recovery image yang aktif. Bermanfaat sekali bukan? . Berikut langkah langkah membuatnya

  1. Jalankan cmd rus as administrator.
    cmd admin

  2. Ketikan mkdir c:\Refreshimage

  3. lalu ketikan lagi recimg -CreateImage C:\RefreshImage dan tunggu proses snapshot
    Screenshot (214)

  4. Tunggu hingga proses 100 %.
    Screenshot (215)

  5. Costum recovery image ini dapat kamu lihat di This PC/c/Refreshimage dan ukurannya sesuai berapa jumlah update dan  aplikasi modern kamu.

  6. Custom recovery image tinggal kamu gunakan untuk melakukan refresh di Windows 8 dan Windows 8.1.


 

No comments:

Post a Comment